12/09/11

Subsidi Software dari Microsoft

Hi, all... Bulan ini saya review tentang kampus saya sendiri Universitas Pendidikan Indonesia.
Udah tau MSDN Academic Alliance dari Microsoft? Itu adalah semacam organisasi bawahan Microsoft yang menyediakan situs academic community. Situs ini memungkinkan kita membeli produk-produk pilihan dari microsoft dengan harga yang sangat miring bahkan GRATIS. Loh? Ini halaman utamanya di Universitas Pendidikan Indonesia

halaman utama




Untuk membuktikan hal ini, saya mencoba mendaftar dan melakukan pemilihan produk, ternyata hasilnya produk2 microsoft yang tadinya ternyata harganya WAW (uang bulanan saya kagak cukup), bisa didownload dengan harga FREE. Yes, its free all the stuffs free...
Tapi pertama harus login dulu:
halaman log in

Jika belum login, kalian bisa mendaftar seperti yang ditunjukkan pada halaman utama. Sertakan nama, nim, gender, alamat email yang aktif, serta status kalian (mahasiswa/dosen/staf). Kemudian masuk ke costumer service UPI. Dan buat ticket baru untuk request akun MSDN.
Setelah beberapa hari, permintaan kamu akan diproses (karena harus mahasiswa dari instansi yang bersangkutan) oleh instansi terkait. Kemudian cek alamat email yang digunakan untuk mendaftar dan VOILA, kamu sudah bisa login dan melakukan shopping. Software sejauh ini yang saya telusuri semuanya mempunyai harga FREE.
pilihan windows 7

Untuk software yang membutuhkan lisensi, key dll. maka akan di-generate secara otomatis. Key ini sangat penting untuk meregister sofware kita loh, jadi semua sofware yang kita download sudah kita beli secara sah dari microsoft sehingga lisensi/key ini hanya dan untuk kita saja sebagai mahasiswa (saya maksudnya). Dan yang lebih bagusnya lagi, lisensi/key ini tetap berlaku meskipun kita sudah lulus dari kampus (amiin).
Karena masih FREE, kenapa kita tidak gunakan yang asli saja daripada menggunakan yang bajakan.
Namun, setelah kita mendownload, lisensi key tidak boleh diberi tahu kepada siapapun karena sudah termasuk dalam perjanjian EULA (End of User License Agreement). Setelah halaman chart kita check out.
Kalau kita sudah berhasil download, maka burn menggunakan ISO burner, yang gratis juga ada. GOOGLE IT...

Namun masalahnya adalah pada download, yaitu file size yang besar dapat memakan waktu berjam2 untuk mendapatkan sofware yang sudah kita pesan.
Untuk alamat website MSDN khusus Universitas Pendidikan Indonesia, klik link ini
MSDN juga terdapat pada instansi2 lainyya seperti Unikom, ITB, UI dsb. Jika kamu harus membayar untuk mendapatkan software yang seharusnya gratis, maka perlu dipertanyakan :p

4 komentar:

  1. download mah pake hotspot UPInet aja kang, ngalemotkeun batur :P
    pernah nyoba pake IDM dapet 1 koma sekian MB, pas sepi sih XD
    *mahasiswa pengiritan*
    atau cari warnet yang 3Mbps, biasanya Windows 7 yang 2.4GB beres dalam 2-3 jam ^^v

    BalasHapus
  2. kalau saya sih pinjam DVD instalan yang sudah jadi tapi pakai lisensi punya saya, jadi gak perlu download

    BalasHapus
  3. thanks for share, bermanfaat sekali nih, kebetulan saya juga mahasiswa UPI. :D

    BalasHapus
  4. hatur nuhun braya, infona bermanfaat pisan ,, :D

    BalasHapus